Media interaktif merupakan salah satu media pembelajaran yang dapat digunakan untuk membantu proses belajar mengajar. Media interaktif sebagai dampak kemajuan teknologi informasi dan komunikasi membuat kegiatan belajar dapat berlangsung kapanpun dan dimanapun. Menggunakan media pembelajaran saat ini merupakan peralihan kecenderungan bagi guru dalam menggunakan metode lama (tradisional) menjadi menggunakan metode baru (modern).
Berikut adalah salah satu contoh media pembelajaran interaktif mata pelajaran IPS kelas 3 SD. Selain itu, ada juga untuk IPS kelas 2, anda juga dapat melihat contoh media pembelajaran pada mata pelajaran yang lain disini. Berikut adalah gambar dari media pembelajaran interaktif IPS kelas 3:
Anda dapat mendownload media interaktif berikut secara gratis dengan klik tautan berikut di bawah ini. Dengan begitu, saya berharap bahwa kemajuan media pembelajaran modern dapat dirasakan oleh semua golongan.
Saya berharap bahwa setelah menggunakan media interaktif tersebut, anda dapat memberikan masukan mengenai kelebihan dan kekurangan media interaktif untuk usia sekolah dasar dengan cara mengomentari artikel di bawah ini. semoga bermanfaat.
ijin download terima kasih
BalasHapussangat bagus namun perlu gambar-gambar yang lebih riil lagi.. thanks ijin downloadnya..
BalasHapusIjin download yaa terimakasih
BalasHapus